RENTAK.ID – Menjelang hari raya Idul Fitri, banyak warga yang merindukan untuk kembali ke kampung halaman dan bersilaturahmi dengan keluarga.
Berbagai instansi bersama-sama menyediakan program mudik gratis 2024 bagi masyarakat yang ingin pulang kampung secara gratis yang ada di pulau Jawa.
Mudik Gratis Jasai Raharja
Jasai Raharja menjadi salah satu instansi yang memberikan program mudik gratis bagi masyarakat di Indonesia. Untuk mendaftar, Anda dapat melakukan pendaftaran secara online melalui alamat:
mudik.jasaraharja.co.id.Mudik Gratis Kementerian Perhubungan
Kementerian Perhubungan juga memberikan program mudik gratis bagi masyarakat. Anda dapat mendaftar secara online di:
mudikgratis.dephub.go.id.Mudik Gratis Perum Bulog
Perum Bulog juga memberikan program mudik gratis bagi masyarakat. Namun, pendaftarannya dilakukan melalui Google Form yang terdapat pada akun resmi Instagram Perum Bulog.
Mudik Gratis Dishub Jabar
Dinas Perhubungan Jawa Barat juga memberikan program mudik gratis. Pendaftaran dapat dilakukan melalui:
mudik-dishub.jabarprov.go.id/page/read/cara-registrasi.Mudik Gratis Pemprov DKI Jakarta
Pemerintah Provinsi DKI Jakarta turut serta dalam memberikan program mudik gratis. Anda dapat mendaftar di:
mudikgratis.jakarta.go.idMudik Gratis Pemprov Jawa Tengah
Pemerintah Provinsi Jawa Tengah juga membuka program mudik gratis. Lakukan pendaftaran di:
mudik-dishub.jabarprov.go.id/page/read/cara-registrasi.Mudik Gratis Pemprov Banten
Pemerintah Provinsi Banten memberikan program mudik gratis. Cek informasi mengenai program dan cara pendaftarannya di:
mudik-dishub.jabarprov.go.id/page/read/cara-registrasi.Mudik Gratis Pemprov Jawa Timur
Pemerintah Provinsi Jawa Timur juga mengadakan program mudik gratis. Pendaftaran dapat dilakukan di:
mudikgratis.dishub.jatimprov.go.id.Namun, sebelum mendaftar pastikan Anda memiliki persyaratan yang dibutuhkan.
Semoga informasi ini bermanfaat dan bisa membantu Anda dalam merencanakan mudik tahun 2024 nanti. ***