Madrasah Aliyah Khomsani Nur Sukses Gelar Asesmen Sumatif Akhir Semester Tahun Pelajaran 2023/2024

- Penulis

Rabu, 29 Mei 2024 - 14:04 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kegiatan Asesmen Sumatif Akhir Semester. (atz)

Kegiatan Asesmen Sumatif Akhir Semester. (atz)

REBTAK.ID – MA Khomsani Nur melaksanakan Asesmen Sumatif Akhir Semester Genap Tahun Pelajaran 2023/2024, Senin, 27 Mei 2024,

Ujian ini berlangsung selama 5 hari mulai dari tanggal 27 sampai dengan 31 Mei 2024. Pelaksanaan asesmen tersebut diikuti oleh siswa siswi kelas X dan XI secara tatap muka dan tertulis. Alhamdulillah pelaksanaan ujian berjalan dengan dengan aman, tertib dan lancar.

Baca Juga :  Mahasiswa KKN Unsika Lakukan Cek Kesehatan Gratis untuk Masyarakat Desa Sungaibuntu

Asesmen Sumatif Akhir Semester ini merupakan salah satu bentuk evaluasi yang dilaksanakan oleh satuan pendidikan.

Dengan tujuan mengetahui daya serap siswa pada semua kompetensi dasar pada mata pelajaran tertentu selama satu semester. Serta juga guna mendapatkan nilai pencapaian kompetensi lulusan yang baik.

Ketua Panitia Asesmen Sumatif Akhir Tahun Ustadz Ridwan mengatakan kegiatan ini merupakan kegiatan rutin tiap semester.

Baca Juga :  Mayat Bayi Ditemukan dalam Tas Ransel di Cengkareng, Polisi Lakukan Penyelidikan

“Dalam rangka mengukur ketercapaian dan keberhasilan standar kompetensi lulusan untuk semua mata pelajaran. Serta juga sebagai dasar penentuan kenaikan kelas dari satuan pendidikan, jelasnya”.

Semoga asesmen sumatif berjalan dengan sukses dan siswa siswi MA Khomsani Nur mendapatkan nilai yang terbaik dan naik ke jenjang selanjutnya, Amin.

Berita Terkait

Kapal Kayu Sarat Rokok Ilegal Ditangkap di Perairan Tembilahan
Orang Tua Minim Literasi Digital, Anak Rentan Terjerat Pornografi di Media Sosial
KKP Gelar Pelatihan Pengolahan Ikan untuk Istri Nelayan di TPI Citeuis, Dukung Diversifikasi Usaha
Lawang Sewu Semarang Rayakan Hari Kasih Sayang dengan Kampanye Perdamaian dan Kompetisi Romantis
Gangguan Pemesanan Tiket Kereta Api, KAI Segera Tindaklanjuti Masalah yang Terjadi
Prabowo Tanggapi Wacana Maju Pilpres 2029: “Kalau Mengecewakan Rakyat, Saya Malu”
Pemerintah Pastikan Anggaran Pendidikan Tidak Terpengaruh Efisiensi
Jelang Ramadan Arab Saudi Kembali Salurkan 100 Ton Kurma untuk Umat Islam Indonesia

Berita Terkait

Sabtu, 15 Februari 2025 - 22:10 WIB

Kapal Kayu Sarat Rokok Ilegal Ditangkap di Perairan Tembilahan

Sabtu, 15 Februari 2025 - 20:37 WIB

Orang Tua Minim Literasi Digital, Anak Rentan Terjerat Pornografi di Media Sosial

Sabtu, 15 Februari 2025 - 20:06 WIB

KKP Gelar Pelatihan Pengolahan Ikan untuk Istri Nelayan di TPI Citeuis, Dukung Diversifikasi Usaha

Sabtu, 15 Februari 2025 - 16:44 WIB

Lawang Sewu Semarang Rayakan Hari Kasih Sayang dengan Kampanye Perdamaian dan Kompetisi Romantis

Sabtu, 15 Februari 2025 - 16:29 WIB

Gangguan Pemesanan Tiket Kereta Api, KAI Segera Tindaklanjuti Masalah yang Terjadi

Berita Terbaru