Pendidikan | Minggu, 20 April 2025 - 19:39 WIB
JAKARTA – Pendidikan bukan sekadar proses belajar di ruang kelas. Lebih dari itu, pendidikan adalah fondasi utama dalam membentuk kualitas sumber daya manusia (SDM) yang unggul, baik secara jasmani maupun rohani.
Pendidikan | Sabtu, 19 April 2025 - 10:15 WIB
Mendikdasmen memaparkan pendekatan pembelajaran yang mendalam (Deep Learning) dan pembelajaran sepanjang hayat. Pentingnya pembelajaran sepanjang hayat menurutnya agar anak-anak Indonesia semakin gemar dan rajin belajar.
Pendidikan | Selasa, 15 April 2025 - 12:59 WIB
“Dulu tunjangan profesi dosen lebih tinggi daripada tukin ASN lain, jadi tidak masalah. Tapi sekarang tukin struktural naik terus berdasarkan kinerja, sedangkan tunjangan profesi tetap,” ujar Sri Mulyani dalam konferensi pers di Jakarta, Selasa (15/4/2025).
Pendidikan | Minggu, 13 April 2025 - 21:41 WIB
Ketua Umum Pengurus Besar Persatuan Guru Republik Indonesia (PB PGRI), Unifah Rosyidi, menyambut baik rencana tersebut. Menurutnya, penjurusan dapat membantu siswa fokus mendalami bidang yang sesuai dengan minat mereka, sehingga menjadi lebih ahli.
Pendidikan | Minggu, 13 April 2025 - 11:18 WIB
“PNP sudah menunjukkan langkah-langkah nyata dalam menjawab tantangan industri masa kini. Fasilitas seperti laboratorium dan peralatan praktik harus dimanfaatkan maksimal agar mahasiswa tidak hanya menguasai teori, tetapi juga siap langsung praktik di lapangan,” katanya.
Pendidikan | Sabtu, 12 April 2025 - 11:15 WIB
jib, yakni Bahasa Indonesia dan Matematika, serta satu atau dua mata pelajaran pilihan sesuai jurusan yang diambil.
“Kalau siswa memilih IPA, dia bisa mengambil mata pelajaran tambahan seperti fisika, kimia, atau biologi. Sedangkan yang memilih IPS bisa mengambil ekonomi, sejarah, atau rumpun ilmu sosial lainnya,” jelas Mu’ti.
Pendidikan | Kamis, 10 April 2025 - 10:35 WIB
Abdul Mu’ti juga menyoroti pentingnya penguasaan soft skills abad ke-21: kreativitas, berpikir kritis, komunikasi, dan kolaborasi. Keempat kemampuan ini, kata dia, sangat krusial di tengah dinamika dunia modern. Untuk mendukung itu, Kementerian mendorong penerapan pendekatan deep learning dalam proses pendidikan.
Pendidikan | Rabu, 9 April 2025 - 17:11 WIB
TANGERANG SELATAN – Setelah libur panjang Idulfitri, suasana hangat dan ceria menyambut siswa-siswi UPTD SDN Pondok Ranji 03 dan 04 di hari pertama masuk…
Pendidikan | Rabu, 9 April 2025 - 13:40 WIB
“Tak ada ruang pengampunan untuk pelaku kejahatan seksual, apalagi di lingkungan akademik yang seharusnya menjunjung tinggi etika dan perlindungan terhadap perempuan,” tegas Anggota Komisi VIII DPR RI dari Fraksi PKB, Maman Imanul Haq, Rabu (9/4/2025).
Pendidikan | Rabu, 9 April 2025 - 13:19 WIB
Selanjutnya rombongan dari MA Khomsani Nur meneruskan silaturahmi ke MI Nurul Islam Klanting dan TK Muslimat NU Klanting yang juga merupakan lembaga yang terletak di Desa Klanting, Kecamatan Sukodono.
Pendidikan | Rabu, 19 Maret 2025 - 12:14 WIB
Ketua Komisi X DPR RI, Hetifah Sjaifudian, menegaskan bahwa revisi UU Sisdiknas harus mampu mengakomodasi kebutuhan pendidikan di semua jenjang, dari pendidikan dasar hingga perguruan tinggi.
Pendidikan | Selasa, 18 Maret 2025 - 20:13 WIB
Dengan perubahan status ini, UNJ semakin siap menjadi katalisator perubahan, memperkuat kolaborasi, dan meningkatkan daya saing dalam riset serta inovasi, baik di tingkat nasional maupun internasional.
Pendidikan | Selasa, 18 Maret 2025 - 15:23 WIB
Ketua Umum Tim Penanggung Jawab SNPMB 2025, Eduart Wolok, menyampaikan bahwa hasil seleksi ini merupakan keputusan dari Rapat Seleksi dan Alokasi Penetapan Hasil Jalur SNBP yang telah digelar pada 14-15 Maret 2025.
Pendidikan | Selasa, 18 Maret 2025 - 14:55 WIB
Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah, Abdul Mu’ti, menegaskan bahwa program ini bertujuan untuk memperkuat pengajaran, pembelajaran, dan pengembangan siswa, khususnya di jenjang Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) dan Sekolah Dasar (SD).
Pendidikan | Senin, 17 Maret 2025 - 21:22 WIB
Sejak sore, para guru dan siswa dengan penuh semangat turun ke jalan di perempatan Klojen.